ASCON Container — Ada banyak alasan mengapa bangunan dari kontainer bekas diperkirakan akan menjadi tren di masa depan. Apalagi mengingat penduduk bumi yang semakin banyak, tanah petak pun semakin sedikit.
Penjualan peti kemas pun dari waktu ke waktu semakin meningkat seiring demand dari masyarakat. Sebenarnya, mengapa minat untuk membuat bangunan dari kontainer bekas ini diperkirakan akan semakin dan semakin populer di masa depan?
Gampang Dipindahkan
Kontainer bekas untuk bangunan punya model yang ringkas dan mudah dipindahkan baik dengan moda transportasi udara maupun darat. Sehingga jika bangunan yang Anda inginkan adalah mess pegawai atau boarding house sementara, Anda tidak perlu menjual ulang bangunan Anda.
Tidak Perlu Mengurus IMB
Bentuknya unik dan tidak memerlukan IMB (Izin Mendirikan Bangunan) karena termasuk bangunan temporary (sementara).
Dengan demikian, Anda bisa menghemat ekstra tenaga agar tidak perlu mengurus hal itu. Sisanya, Anda bisa memberlakukan furnitur dan item-item lain yang menarik untuk menunjang fungsi bangunan dari kontainer bekas Anda.
Instalasi Lengkap
Jika Anda memilih jasa modifikasi kontainer terpercaya seperti Ascon, Anda bisa mendapatkan rumah kontainer bekas dengan paket instalasi lengkap mulai dari listrik, gas, bahkan pipa air. Jelas lebih mudah dan murah.
Namun, lengkap tidak selalu ribet. Ukuran dan model bangunan dari kontainer bekas juga masih simpel dan cocok untuk peruntukan fungsional; mulai dari gudang, kantor, bahkan rumah.
Baca juga: Alasan Anda Harus Mempertimbangkan Modifikasi Container Toilet
Harga Lebih Murah
Harga yang lebih murah dibanding rumah dengan ukuran yang sama. Kontainer bekas yang bisa digunakan untuk bangunan bisa berkisar antara 50-73 juta. Bandingkan dengan pengeluaran yang harus Anda keluarkan untuk bangunan konvensional dari tembok dan bata. Tentunya, angkanya sangat tidak sebanding.
Pengerjaan Lebih Cepat
Bangunan biasa bisa memakan waktu 6 bulan – 1 Tahun, Nah, Rumah Kontainers Pengerjaan Bisa 1 Bulan sampai 3 Bulan Saja. Hal ini karena bentuk peti kemas yang sudah geometris memfasilitasi pembangunan yang cepat.
Tapi apakah itu berarti rumah dari kontainer bekas tidak kokoh? Belum tentu. Jasa modifikasi kontainer yang terpercaya akan memastikan bahwa bangunan bisa bertahan hingga belasan, bahkan puluhan tahun. Ini karena corten steel yang digunakan sudah pasti memenuhi standar ISO.
Kokoh & Anti Gempa
Dibandingkan bangunan biasa, kontainer memiliki struktur besi. Jika terjadi gempa bisa meredam keretakan struktur bangunan, beda dengan bangunan konvensional yang kemungkinan rentan retak.
Diperkirakan, manusia di masa depan akan semakin simpel dalam berpikir dan memilih cara hidup. Karena itulah bangunan dari kontainer bekas akan semakin menjadi tren di masa depan. Bagaimana dengan Anda sendiri?
Jual Kontainer Baru, Kontainer Bekas dan Kontainer Modifikasi
Jika Anda mencari tempat untuk beli container baru, bekas dan modifikasi di Jakarta dan Se-Indonesia, ASCON adalah solusi yang tepat! Hubungi tim marketing kami di :
marketing@ascon.co.id
atau telepon di nomor :
0812-8456-4564 , 021-28510873
Jual Container Jakarta
ASCON Menjual Container dengan berbagai jenis, tipe dan ukuran untuk keperluan Anda, dalam kondisi yang prima dan dengan harga yang terbaik!
- Jual Kontainer Baru / brand new container
- Jual Kontainer Bekar / used container
- Jual Kontainer Modifikasi
Container Modifikasi
ASCON Menjual container modifikasi serta menerima jasa modifikasi container untuk segal kebutuhan
- Jual Kontainer Kantor / Office Containers
- Jual Kontainer Gudang / Warehouse Containers
- Jual Kontainer Rumah / House Containers
- Jual Kontainer Hottel & Kontainer Villa
- Jual Kontainer Kafe / Cafe Container
- Kontainer WC / Toilet Container
- Kontainer Mess Pekerja / Asrama
- Kontainer Peternakan / Cattle Container
Sewa Container
ASCON menyewakan beragam jenis container bekas dengan kondisi yang terbaik dan termurah