PT Asia Container (ASCON) adalah penjual reefer container terlengkap dan terpercaya. Sudah berpengalaman menangani berbagai kebutuhan pengemasan dan shipping klien dalam skala besar. Anda bisa mempercayakan kebutuhan kontainer Anda pada ASCON.
DEPO CONTAINER PENDINGIN
ASCON adalah supplier kontainer yang menyediakan Container baru dan second dengan kualitas prima dan harga murah.
ASCON telah berpengalaman dalam menyediakan peti kemas terbaik untuk dikirimkan ke tempat Anda di seluruh area di Pulau Jawa, dengan jaminan pengiriman container yang aman dan tepat waktu.
ASCON menyediakan “All In One Solution for Container Needs” seperti berikut :
- Jual Kontainer Baru / Brand New Container
- Jual Kontainer Bekas / Jual Container Second
- Jual Kontainer Modifikasi / Modified Container
- Sewa Kontainer Baru / Rental Container
- Melayani Jasa Modifikasi Kontainer
SPECIALIST CONTAINER REEFER
ASCON memiliki Depo peti kemas dengan luas 4520 m2 di wilayah Cakung Cilincing- Jakarta Utara, yang memiliki stock container terlengkap dengan berbagai ukuran dan jenis container untuk segala kebutuhan Anda, diantaranya yaitu :
- Jual Dry Container / General Purpose / Shipping Container
- Jual Reefer Container / Kontainer Pendingin / Refrigerated Container
- Jual High Cube Container / HC Container
- Jual Open Top Container / Kontainer Pintu Bukaan Atas
- Jual Open Side Container / Kontainer Pintu Bukaan Samping
- Jual Flat Rack Container / Kontainer Rak Datar
- Jual Cafe Container / Modifikasi Kontainer Kafe
- Jual Office Container / Modifikasi Kontainer Kantor
- Jual Toilet Container / Modifikasi Kontainer WC umum
PENJUAL REEFER CONTAINER
Beda Reefer Container dengan Kontainer Biasa
Ada perbedaan cukup signifikan antara reefer container dan kontainer biasa atau dry container. Meski jika dilihat, dari bentuknya kedua kontainer ini bisa terlihat sangat mirip, namun secara fitur keduanya berbeda.
Reefer container memiliki fitur mesin pendingin ruang kontainer. Fitur yang memungkinkan ruang di dalam kontainer dikendalikan suhunya. Dari suhu paling tinggi 25 derajat, dan suhu paling rendah minus 25 derajat Celcius.
Manfaat Reefer Container dan Industrinya
Dengan dilengkapi sistem pendingin ini maka manfaat reefer container pun cukup berbeda dari kontainer biasa. Meski begitu, manfaat umumnya tetap sama untuk media penyimpanan, pengemasan, dan pengiriman produk atau barang.
Namun, secara spesifik diperuntukan pada barang atau produk sensitif suhu. Produk-produk sensitif suhu ini termasuk produk makanan beku, minuman, hasil kebun (buah, sayur), tanaman, hasil laut, daging beku, obat, atau kosmetik.
Karena manfaat muatan yang banyak, penjual reefer container tahu betul berbagai industri yang membutuhkan jenis kontainer ini. Industri yang melibatkan atau menghasilkan produk-produk sensitif suhu yang sudah disebutkan di atas.
Penjual Reefer Container
Jika Anda adalah salah satu yang membutuhkan kontainer berpendingin, makan mendapatkan kontainer berkualitas sudah tentu jadi prioritas. Upaya untuk dapat merealisasikan hal ini adalah dengan membeli dari penjual reefer container yang tepat.
Itu sebabnya Anda perlu membeli dari ASCON. Dengan depo yang menyediakan unit-unit kontainer berpendingin, Anda bisa mendapatkan unit baru maupun unit bekas di sini. Variasi ukurannya juga tersedia lengkap, bisa disesuaikan untuk kebutuhan industri Anda.
Langkah yang perlu Anda lakukan adalah dengan mengontak tim ASCON untuk berkonsultasi terkait ketersediaan, harga dan mekanisme pemesanan serta pengiriman unit kontainer.